Jam Pengintai

Jam Pengintai? Apa maksudnya? Maksudnya di sini adalah jam yang dilengkapi dengan kamera pengintai, kamera super kecil yang tidak akan terlihat secara kasat mata. Jika dilihat sekilas jam ini biasa-biasa saja dan tidak akan ada orang yang sadar bahwa di dalamnya ada sebuah kamera yang dapat merekam apa pun yang ada di hadapannya.


Bentuknya keren, lingkaran yang terbuat dari besi tahan karat. Dilengkapi dengan dudukan agar jam dapat berdiri. Dan kameranya dapat merekam juga dapat mengambil gambar. Dilengkapi dengan memori internal 4GB dan juga jika kita masih kurang puas kita bisa menambahkannya dengan memori eksternal, microSD card hingga kapasitas 8GB. Sehingga dapat merekam dalam waktu yang lebih lama lagi.

Spesifikasi:
Frame Rate : 30 fps
Format Video : AVI
Lama Perekaman : 2 jam
Lama Waktu Isi Ulang Baterai : +/- 3 jam
Baterai : 195 mAh (sudah termasuk)
Harga : $120 atau +/- Rp 1 jutaan

4 Comments

  1. cocok nih buat detektif conan wakakak

    ReplyDelete
  2. hhehee bener tu mas. tnggal peluru biusny aj

    ReplyDelete
  3. Wah..makasih banyak juragan..dah lama nyari2..akhirnya ketemu juga..makasih yaa..
    salam blogger sukses selalu..ditunggu komment baliknya

    ReplyDelete

Post a Comment

Post a Comment

Previous Post Next Post